Rabu, 24 Juni 2015

Universitas Muhammadiyah Malang

Universitas Muhammadiyah Malang, satu-satunya kampus swasta yang menjadi satu-satunya tujuan saya untuk melanjutkan pendidikan saya. Didukung dengan agreritas jurusan yang akan saya masuki dan juga pendidikan Muhammadiyah yang dari dulu juga terus diajarkan oleh keluarga saya. Kedua hal tersebut, menjadi dasar saya menjadikan UMM sebagai pilihan utama. Dimana universitas ini memiliki visi dan misi sebagai berikut :
Visi :
Menjadikan Universitas terkemuka dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni (IPTEKS) berdasarkan nilai-nilai Islam
Misi :

  • Menyelenggarakan pendidikan yang bermutu
  • Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dapat meningkatkan kesejahteraan manusia
  • Menyelenggarakan pengelolaan universitas yang amanah
  • Menyelenggarakan civitas akademika dalam kehidupan yang Islami sehingga mampu beruswah khasanah
  • Menyelenggarakan kerjasama dengan pihak lain yang saling menguntungkan dalam pengembangan IPTEKS
Sumber :
http://www.umm.ac.id/id/page/010201/visi-dan-misi.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar